Manufaktur dan Produksi
501-1000 Karyawan
Tentang Perusahaan
Tamma Food Indonesia adalah salah satu produsen tortilla dan berbagai perlengkapan kebutuhan bahan baku kebab di indonesia. Berdiri sejak 2008 dan sudah memiliki ijin PIRT dan Halal MUI. Kami berpengalaman mensuplai perusahaan-perusahaan besar kebab di Indonesia. Kami cukup dikenal sebagai suplier bahan baku kebab terbaik dengan harga wajar demi menjaga kualitas. Banyak perusahaan kebab lahir, tumbuh dan berkembang dari didikan kami dan kini turut meramaikan industri kebab di Indonesia. Yang membedakan Tamma Food dengan perusahaan sejenis adalah Kami mengutamakan kualitas, harga kami yang terbaik dengan kualitas lebih baik.
SelengkapnyaWebsite
tammafood.com/
Alamat
JL. RANDU BARAT LEBAR NO.8 KENJERAN-SURABAYA