Logo Kitalulus
PT. Autopedia Sukses Lestari TBK

PT. Autopedia Sukses Lestari TBK

Ritel Otomotif

ic-employee

501-1000 Karyawan

Tentang Perusahaan

PT Autopedia Sukses Lestari Tbk, bagian dari Triputra & ASSA Group, merupakan perusahaan yang bergerak di bidang otomotif. Autopedia menjalankan usaha melalui Entitas Anak yaitu PT JBA Indonesia, yang saat ini telah melayani lebih dari 100,000 pelanggan dan menjadi yang terbesar dalam bisnis lelang kendaraan. Selain itu, Autopedia telah meluncurkan brand Caroline.id, sebuah platform untuk jual beli mobil bekas online dan offline (O2O) yang melayani pelanggan ritel. Autopedia juga berinovasi dengan CARTALOG, situs penyedia informasi harga kendaraan satu-satunya di Indonesia berbasis teknologi Artificial Intelligence (AI) yang memberikan informasi secara terpercaya. Inovasi brand lainnya adalah Motogadai, merupakan bisnis yang bergerak di bidang gadai kendaraan sebagai bentuk membantu dealer atau pemilik usaha lainnya dalam mengembangkan usahanya. Autopedia mengedepankan visi & misi menjadi omni channel marketplace terpercaya untuk bidang otomotif.

Selengkapnya

Website

https://autopedia.id/id

Alamat

Kuningan City Mall Lt. UG 56 Jakarta, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12940