Logo Kitalulus
PT. Usaha Guna Bhakti Mandiri

PT. Usaha Guna Bhakti Mandiri

Outsourcing

ic-employee

501-1000 Karyawan

Tentang Perusahaan

PT Usaha Gunabhakti Mandiri merupakan anak perusahaan PT Usaha Gedung Mandiri yang didirikan sejak tanggal 17 Juli 2018 dengan Akta Pendirian Notaris nomor 29.PT Usaha Gunabhakti Mandiri didirikan dengan 3 (tiga) pilar bisnis utama yang akan beroperasi mulai tahun 2018, yaitu: MANPOWER SUPPLY GENERAL SUPPLY VEHICLE RENTAL Tujuan dari pendirian PT Usaha Gunabhakti Mandiri adalah untuk menunjang bisnis dari PT Usaha Gedung Mandiri yang semakin berkembang dan guna menangkap peluang penambahan revenue melalui pendirian anak perusahaan. Sejalan dengan akan dimulainya bisnis baru, maka PT Usaha Gunabhakti Mandiri perlu menyiapkan serangkaian strategi dan rencana bisnis serta pengembangan sistem manajemen termasuk visi, misi, nilai dan struktur organisasi perusahaan yang efisien sesuai dengan kebutuhan perusahaan baru. Visi Perusahaan Menjadi perusahaan manpower supply, vehicle rental dan general supply yang profesional,handal dan dapat dipercaya yang mampu meningkatkan shareholder value

Selengkapnya

Website

https://ugbm.co.id/

no-vacancy

Lowongan Belum Tersedia

Silakan cek di lain waktu, ya. Sebelum keluar dari profil ini, sekalian baca detail informasi perusahaan, yuk!