Rumah Makan
1-49 Karyawan
Tentang Perusahaan
Warunk teteg adalah perusahaan yang bergerak dibidang kuliner (coffee and eatery). Terletak di jalan baru kemiri, pengasih, kulon Progo. Warunk teteg selalu memberikan cita rasa yang berkesan untuk costumer yang datang, pelayanan yang ramah, tempat yang instagramable, dan lingkungan pekerjaan yang nyaman untuk karyawan.
SelengkapnyaWebsite
https://www.instagram.com/warunk_teteg