Detail Pekerjaan
jf digital printingpalangkaraya
Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah
Full-Time • Kerja di kantor
Rp 1.500.000 - Rp 2.000.000
Terakhir diperbarui 5 hari yang lalu
Pendidikan
Minimal SMA/SMK/Sederajat
Jenis Kelamin
Tidak ada ketentuan
Usia
Tidak ada ketentuan
Pengalaman
Minimal 1 Tahun
Pekerjaan ini membutuhkan
Deskripsi Pekerjaan
Persyaratan Calon Karyawan Percetakan
Posisi: Desain Grafis / Operator Desain
Kualifikasi Umum:
Pria / Wanita, usia maksimal 35 tahun
Pendidikan minimal SMA/SMK (lebih disukai jurusan desain grafis atau multimedia)
Sehat jasmani dan rohani
Mampu bekerja secara tim maupun individu
Disiplin, teliti, dan bertanggung jawab
Bersedia bekerja di bawah tekanan dan deadline
Kualifikasi Khusus:
Menguasai CorelDRAW dan Adobe Photoshop
Memahami proses cetak offset dan digital printing menjadi nilai tambah
Memiliki kreativitas tinggi dan sense of design yang baik
Berpengalaman di bidang desain grafis minimal 1 tahun (fresh graduate dipersilakan melamar)
Mampu melakukan layouting, edit foto, dan menyiapkan file siap cetak
Memiliki portofolio desain yang pernah dibuat (wajib dilampirkan)
Berkas Lamaran:
Surat lamaran
CV / Daftar Riwayat Hidup
Fotokopi ijazah terakhir
Fotokopi KTP
Pas foto terbaru
Portofolio desain (dalam bentuk PDF atau link online)
Benefit
Hari Kerja
Jam Kerja
08:00 - 21:00
Tentang Perusahaan
jf digital printingpalangkaraya
Percetakan
Tentang JF Digital Printing Palangkaraya JF Digital Printing adalah salah satu penyedia layanan percetakan digital terpercaya di Palangkaraya, Kalimantan Tengah. Kami hadir untuk memenuhi kebutuhan cetak cepat, berkualitas, dan terjangkau bagi perorangan, instansi, hingga pelaku usaha. Dengan dukungan mesin cetak digital modern dan tim profesional berpengalaman, JF Digital Printing siap memberikan hasil cetak terbaik untuk berbagai kebutuhan seperti: Cetak Undangan & Brosur Spanduk, Banner, dan X-Banner Stiker, Label, dan Packaging Kartu Nama, Kalender, dan Company Profile Desain Grafis & Layouting Print A3, A3+, dan Custom Size Jasa Laminating & Finishing Kami berkomitmen untuk selalu mengutamakan kualitas, kecepatan, dan pelayanan terbaik kepada setiap pelanggan. Kepuasan Anda adalah prioritas kami!
Lihat detail profil