Logo Kitalulus

Detail Pekerjaan

Glitter Vibes Network

Editor Tiktok

Glitter Vibes Network

lokasi

Kota Tangerang, Banten

requirment

Full-TimeKerja di kantor

salary

Rp 3.000.000 - Rp 5.000.000

Terakhir diperbarui hari ini

education

Pendidikan

Minimal SMA/SMK/Sederajat

gender

Jenis Kelamin

Tidak ada ketentuan

age

Usia

Maksimal 27 Tahun

experience

Pengalaman

Minimal 1 Tahun

Pekerjaan ini membutuhkan

checkEditor Audio VideocheckEditor Gambar

Deskripsi Pekerjaan

Deskripsi Pekerjaan:

  • Mengedit video untuk media sosial, khususnya TikTok 

  • Membuat rencana konten yang akan ditayangkan di TikTok 

  • Membuat ide-ide konten yang relevan dengan audiens TikTok 

  • Bekerja sama dengan perencanaan konten dan departemen pemasaran untuk mencapai target video 

  • Terupdate dengan tren media sosial 

  • Memahami tentang media sosial 

skill yang dibutuhkan untuk menjadi seorang editor video, di antaranya:

  • Menguasai perangkat lunak pengeditan video

  • Memahami prinsip pengeditan video

  • Kreativitas visual

  • Kemampuan pemecahan masalah

  • Keterampilan organisasi dan manajemen waktu

  • Keterampilan komunikasi

  • Ketelitian dan perhatian terhadap detail

Benefit

BPJSGaji PokokMakan/snack gratis

Hari Kerja

Jam Kerja

09:00 - 17:00

Tentang Perusahaan

Glitter Vibes Network

Glitter Vibes Network

Sosial Media dan Konten

Pt.Glitter Vibes Network adalah perusahaan yang bergerak di bidang live entertaiment,Kami menyediakan alat2 yang profesional(Pc,lighting,studio,makeup,kostum,dll) untuk host kami,untuk kakak adek yang ingin bergabung dengan kami silahkan menghubungi kami!

Lihat detail profil