Logo Kitalulus

Detail Pekerjaan

lokasi

Kabupaten Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat

requirment

KontrakKerja di kantor

Terakhir diperbarui 5 hari yang lalu

education

Pendidikan

Minimal S1

gender

Jenis Kelamin

Tidak ada ketentuan

age

Usia

Maksimal 28 Tahun

experience

Pengalaman

Minimal 1 Tahun

Pekerjaan ini membutuhkan

checkAdobe PhotoshopcheckAdobe IllustratorcheckAdobe InDesigncheckAdobe PremierecheckCanvacheckCorelDRAW

Deskripsi Pekerjaan

  • Persyaratan (Kualifikasi)

    1. Pria & Wanita, berpenampilan menarik dan profesional.

    2. Berdomisili di wilayah Nusa Tenggara Barat.

    3. Pendidikan: Minimal S1 jurusan Desain Grafis, Design Komunikasi Visual atau sejenisnya.

    4. Pengalaman : Pengalaman minimal 1 tahun di bidang Desain Grafis atau sejenisnya (fresh graduate dipertimbangkan).

    5. Keterampilan:

      • Menguasai program desain seperti Adobe Photoshop, Adobe Illustrator, Adobe InDesign, CorelDraw, Canva, dan aplikasi penunjang pekerjaan desain grafis lainnya.

      • Mampu mengoperasikan program Basic Design, 3D, Autocad, Microsoft Office (Word, Excel, PowerPoint).

      • Teliti dan memiliki kemampuan organisasi yang baik.

      • Komunikasi: Mampu berkomunikasi dengan baik, baik lisan maupun tulisan.

      • Sikap Kerja: Teliti, disiplin, bertanggung jawab, dan mampu bekerja di bawah tekanan.

    6. Lain-lain

      • Memiliki kemampuan untuk bekerja secara tim maupun individu.

      • Bersedia mengikuti jam kerja yang ditentukan oleh perusahaan.

  • Deskripsi Pekerjaan

    1. Melakukan proses pembuatan ilustrasi atau gambar kebutuhan campaign, proposal design sesuai kebutuhan perusahan.

    2. Mengabungkan gambar, font, dan foto menjadi tata letak yang menarik.

    3. Membuat design brosur, logo, iklan, selebaran, attribute kerja sesuai kebutuhan perusahaan.

    4. Mendesain grafik animasi.

    5. Mendesain tata letak publikasi.

    6. Mengikuti perkembangan zaman agar inovasi desain yang diciptakan sesuai dengan kebutuhan zaman.

Benefit

BPJSTHR

Hari Kerja

Senin - Jumat

Jam Kerja

09:00 - 18:00

Tentang Perusahaan

PT MGPA Nusantara Jaya

PT MGPA Nusantara Jaya

Event Organizer

PT MGPA Mandalika Grand Prix Association (MGPA) adalah perusahaan yang bertanggung jawab atas pengelolaan dan penyelenggaraan ajang balap internasional di Pertamina Mandalika International Circuit, termasuk MotoGP dan berbagai event motorsport lainnya. Sebagai bagian dari Indonesia Tourism Development Corporation (ITDC), MGPA berperan dalam mempromosikan Mandalika sebagai destinasi wisata olahraga kelas dunia. Bergabung dengan MGPA berarti menjadi bagian dari tim yang dinamis dan inovatif, yang berkontribusi dalam mengembangkan industri olahraga otomotif serta pariwisata di Indonesia. Dengan lingkungan kerja yang kolaboratif dan kesempatan untuk terlibat dalam event internasional, MGPA menawarkan pengalaman kerja yang unik bagi para profesional yang bersemangat di bidang ini.

Lihat detail profil