Detail Pekerjaan
Sekolah Mulya Karya Kreatif (SDI Anak Kreatif)
Kabupaten Tangerang, Banten
Full-Time • Kerja di kantor
Rp 5.000.000 - Rp 6.000.000
Terakhir diperbarui hari ini
Pendidikan
Minimal S1
Jenis Kelamin
Tidak ada ketentuan
Usia
Maksimal 50 Tahun
Pengalaman
Minimal 3 Tahun
Pekerjaan ini membutuhkan
Deskripsi Pekerjaan
Kepala Sekolah, harus memenuhi kualifikasi berikut:
1. Pendidikan dan Pengalaman
Minimal lulusan S1 di bidang Pendidikan, Manajemen Pendidikan, atau bidang terkait.
Memiliki pengalaman minimal 3 tahun dalam manajemen sekolah atau dunia pendidikan.
Memahami kurikulum nasional dan sistem pendidikan berbasis sentra.
Memiliki sertifikasi kepemimpinan sekolah atau pelatihan manajerial pendidikan lebih diutamakan.
2. Kemampuan Manajerial dan Kepemimpinan
Memiliki keterampilan dalam mengelola tim guru dan tenaga pendidik.
Mampu menyusun dan mengembangkan strategi pendidikan berbasis inovasi dan teknologi.
Memiliki kemampuan dalam perencanaan dan evaluasi program pendidikan.
Mampu membangun kemitraan dengan komunitas, orang tua, dan lembaga lain.
3. Kompetensi Kepribadian dan Sosial
Berkomitmen terhadap nilai-nilai sosial dan pendidikan kesentraan.
Memiliki kepedulian tinggi terhadap anak-anak kurang mampu dan pendidikan berkualitas.
Berjiwa pemimpin yang mampu menginspirasi guru, siswa, dan komunitas.
Mampu berkomunikasi dengan baik kepada seluruh pihak yang terlibat dalam sekolah.
Tanggung Jawab Pemimpin Unit Sekolah terhadap Pengurus Yayasan Sebagai bagian dari Yayasan Mulya Karya Kreatif, pemimpin unit sekolah bertanggung jawab kepada pengurus yayasan dalam berbagai aspek berikut:
1. Manajemen Akademik
Menyusun dan mengembangkan kurikulum serta metode pembelajaran yang sesuai dengan visi yayasan.
Melakukan evaluasi berkala terhadap kualitas pengajaran dan pembelajaran.
Menjaga dan meningkatkan prestasi akademik serta non-akademik siswa.
2. Pengelolaan Keuangan dan Administrasi
Bertanggung jawab atas pengelolaan anggaran sekolah dan memastikan transparansi dalam penggunaannya.
Menyusun laporan keuangan bulanan dan tahunan kepada pengurus yayasan.
Mengawasi administrasi sekolah agar berjalan sesuai standar operasional.
3. Pengembangan SDM
Melakukan rekrutmen, pelatihan, dan evaluasi guru serta tenaga kependidikan
Memberikan pendampingan dan motivasi kepada guru
Benefit
Hari Kerja
Kamis - Jumat
Jam Kerja
07:00 - 16:00
Tentang Perusahaan
Sekolah Mulya Karya Kreatif (SDI Anak Kreatif)
Pendidikan
Yayasan Mulya Karya Kreatif berdiri sejak tahun 2013. Kami bergerak di bidang pendidikan dan sosial. Unit pendidikan yang berada di bawah naungan kami saat ini adalah Sekolah Dasar Islam Anak Kreatif yang berlokasi di Curug, Legok, Tangerang. SDI Anak Kreatif adalah satu-satunya sekolah di wilayah yang berlandaskan pola pembelajaran sentra. Sudah meluluskan siswa-siswa yang tersebar ke sekolah sekolah lanjutan favorit lainnya. Kami juga memproyeksikan perluasan dan peningkatan level pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi dalam beberapa tahun ke depan. Memberikan penghargaan yang baik pada guru dan staf, dan pemberian insentif di setiap kegiatan yang diadakan.
Lihat detail profil
LBB Super Smart
Kota Tangerang, Banten
Minimal S1
Terakhir diperbarui 3 hari yang lalu
LBB Super Smart
Kota Tangerang, Banten
Minimal S1
Terakhir diperbarui 3 hari yang lalu
LBB Super Smart
Kota Tangerang, Banten
Minimal S1
Terakhir diperbarui 3 hari yang lalu
LBB Super Smart
Kota Tangerang, Banten
Minimal S1
Terakhir diperbarui 3 hari yang lalu
LBB Super Smart
Kota Tangerang, Banten
Minimal S1
Terakhir diperbarui 3 hari yang lalu