Logo Kitalulus

Detail Pekerjaan

Antyloves - Activewear

Penjahit Pakaian

Antyloves - Activewear

lokasi

Kota Depok, Jawa Barat

requirment

KontrakKerja di kantor

salary

Rp 1.500.000 - Rp 3.500.000

Terakhir diperbarui 2 hari yang lalu

education

Pendidikan

Minimal SMA/SMK/Sederajat

gender

Jenis Kelamin

Tidak ada ketentuan

age

Usia

Maksimal 35 Tahun

experience

Pengalaman

Minimal 1 Tahun

Pekerjaan ini membutuhkan

checkMenyampaikan Informasi dengan JujurcheckAdaptasi CepatcheckMenggunakan Jarum JahitcheckAlat Jahit

Deskripsi Pekerjaan

Lowongan Kerja: Penjahit (Garment Fitter)

  • Lokasi: Depok

  • Tipe Pekerjaan: Full-time (Bekerja di lokasi, tidak dapat dibawa pulang)

  • Gaji: Rp 1.500.000 – Rp 3.500.000 per bulan (sesuai dengan keterampilan dan pengalaman)

Kualifikasi:

  • Pria/Wanita, usia maksimal 30 tahun

  • Minimal lulusan SMA/SMK (diutamakan jurusan Tata Busana)

  • Memiliki pengalaman kerja di konveksi minimal 1 tahun (diutamakan)

  • Mampu bekerja dalam tim dengan baik

Keahlian yang Dibutuhkan:

  • Mampu membuat pola dan menjahit pakaian dari proses pemotongan hingga finishing

  • Wajib menguasai pengoperasian mesin jahit high-speed (Typical/Juki) dengan baik dan lancar

  • Menguasai teknik menjahit pakaian wanita berbahan kaos dan knit

  • Mampu mengoperasikan mesin obras dan melakukan pemotongan kain

Jika Anda memenuhi kualifikasi di atas dan tertarik bergabung dengan tim kami, silakan kirimkan CV dan portofolio hasil jahitan Anda ke [082-1111-70736/[email protected]].

Benefit

Makan/snack gratis

Hari Kerja

Senin - Sabtu

Jam Kerja

08:00 - 17:00

Tentang Perusahaan

Antyloves - Activewear

Antyloves - Activewear

Ritel Pakaian, Aksesoris dan Tekstil

Antyloves adalah brand fashion muslimah yang berfokus pada modest activewear, menggabungkan desain yang stylish, functional, dan sesuai nilai-nilai syar’i. Dengan pasar fashion muslim global yang terus berkembang pesat, Antyloves siap memanfaatkan momen ini untuk menjadi pemimpin dalam kategori sporty modest wear. Visi: Menjadi brand fashion activewear muslimah terkemuka yang mendukung muslimah aktif tampil percaya diri dan nyaman sesuai dengan nilai- nilai syariat. Misi: Menghadirkan produk berkualitas tinggi yang fungsional dan modis. Mendorong gaya hidup sehat dan aktif bagi wanita muslimah. Menjalin hubungan strategis dengan komunitas dan pelanggan.

Lihat detail profil