Detail Pekerjaan
PT Kayu Mebel Indonesia
Kota Semarang, Jawa Tengah
Full-Time • Kerja di kantor
Rp 3.000.000 - Rp 3.300.000
Terakhir diperbarui hari ini
Pendidikan
Minimal D3/D4
Jenis Kelamin
Perempuan
Usia
Maksimal 26 Tahun
Pengalaman
Tidak ada ketentuan
Pekerjaan ini membutuhkan
Deskripsi Pekerjaan
Deskripsi Pekerjaan
-Melakukan perencanaan proses produksi
-Melakukan penjadwalan produksi dan penerbitan SPK untuk operator produksi
-Memonitoring target operator produksi
-Membuat report hasil produksi
-Memonitoring sales order dan production order
Kualifikasi
-Pendidikan D3/S1 Semua Jurusan (Teknik industri,Accounting, Administrasi lebih disukai)
-Menguasai MS Office terutama MS Excel
-Memiliki penalaran yang kuat
-Komunikatif
-Mampu belajar dengan cepat
-Memiliki kepribadian agile
Benefit
Hari Kerja
Senin - Sabtu
Jam Kerja
07:00 - 17:00
Tentang Perusahaan
PT Kayu Mebel Indonesia
Manufaktur dan Produksi
PT. Kayu Mebel Indonesia Group merupakan perusahaan yang bergerak dibidang Furniture Industry, berorientasi kualitas terbaik pada product dan didukung dengan penggunaan teknologi canggih. PT. Kayu Mebel Indonesia pusat bertempat di Sidoarjo dan memiliki cabang di Sidoarjo, Semarang, dan Project Perhotelan di Bali.
Lihat detail profil