Logo Kitalulus

Detail Pekerjaan

Juicible by Surplus Indonesia

Rider Juice Keliling

Juicible by Surplus Indonesia

lokasi

Jakarta Selatan, DKI Jakarta

requirment

Full-TimeKerja lapangan

Terakhir diperbarui 5 hari yang lalu

education

Pendidikan

Semua jenjang

gender

Jenis Kelamin

Tidak ada ketentuan

age

Usia

Maksimal 45 Tahun

experience

Pengalaman

Tidak ada ketentuan

Pekerjaan ini membutuhkan

checkAdministrasicheckKeterampilan KomunikasicheckPencatatan MasukancheckKemampuan MenjualcheckMengendarai Sepeda Motor

Deskripsi Pekerjaan

Deskripsi Pekerjaan

  • Mengendarai motor listrik/sepeda listrik

  • Menjual & Mempromosikan Juice Keliling

  • Berorientasi pada target penjualan

  • Report penjualan setiap hari

Kualifikasi yang dibutuhkan:

  • Pria/Wanita

  • Usia Min. 19 tahun

  • Jujur

  • Pekerja keras

  • Memiliki Smartphone

  • Memiliki kemauan bekerja yang tinggi

  • Bersedia kerja di hari minggu

  • Penempatan area Jakarta Selatan (Tebet)

  • Mampu mengoperasikan motor listrik/sepeda listrik

Shift:

6 hari kerja

Hari & Jam Penjualan:

  1. Hari Senin, Selasa, Rabu, Kamis, Jum’at Jam 08.00 WIB (Absen) 10.00 (Berangkat) s/d 17.00 WIB

  2. Hari Minggu Jam 06.00 WIB (Absen) 07.00 Berangkat) s/d 10.00 WIB

Sabtu OFF (Libur)

Tunjangan Pekerjaan:

  1. Gaji pokok: 1.200.000/bulan

  2. Insentif harian: 1.000/cup

  3. Bonus: jika dalam 1 bulan mencapai 2000 cup maka mendapatkan 500.000

Benefit

Gaji PokokBonus kinerja

Hari Kerja

Jam Kerja

08:00 - 17:00

Tentang Perusahaan

Juicible by Surplus Indonesia

Juicible by Surplus Indonesia

Perdagangan Umum & Jasa

Surplus adalah aplikasi yang mudah digunakan yang mengumpulkan barang-barang obral dari berbagai kategori produk dalam satu tempat. Platform ini menyediakan barang berlebih, termasuk barang yang dikembalikan atau imperfact, stok yang tidak terjual, dan produk yang kelebihan stok, dan menawarkan produk-produk tersebut dengan harga diskon kepada konsumen. Surplus menampilkan salah satu lini bisnisnya, Juicible by Surplus Indonesia, yang menawarkan smoothie dan jus bergizi yang terbuat dari buah-buahan sisa, yang ditolak, dan buah yang tidak sempurna yang bersumber dari petani dan supermarket, semuanya dengan harga yang sangat terjangkau.

Lihat detail profil