Logo Kitalulus

Detail Pekerjaan

PT Indolakto Distribusi

Salesman Palembang

PT Indolakto Distribusi

lokasi

Kabupaten Banyuasin, Sumatra Selatan

requirment

KontrakKerja lapangan

Terakhir diperbarui 1 hari yang lalu

education

Pendidikan

Minimal SMA/SMK/Sederajat

gender

Jenis Kelamin

Laki-laki

age

Usia

Maksimal 33 Tahun

experience

Pengalaman

Minimal 1 Tahun

Pekerjaan ini membutuhkan

checkPengetahuan Produk MinumancheckPengetahuan Produk MakanancheckManajemen Penjualan dan NegosiasicheckKeterampilan Komunikasi Berbicara

Deskripsi Pekerjaan

Kualifikasi:

  • Usia 20 - 33 tahun 

  • Lebih disukai Pegawai (non-manajemen & non-supervisor) khusus dalam Penjualan - Retail/Umum atau setara.

  • Lebih diutamakan yang memiliki pengalaman di bidang Frozen Food (Ice Cream)

  • Memiliki pengalaman sales di Distribusi untuk General Trade.

  • Jujur, Teliti, Visioner dan bersedia bekerja dibawah tekanan.

  • Memiliki inisiatif serta motivasi yang kuat dalam mencapai target penjualan.

  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik.

  • Memiliki kendaraan roda dua dan SIM C.

  • Penempatan Palembang

  • Lebih diutamakan yang bertempat tinggal sama dengan daerah penempatan.

Bertanggung jawab:

  • Mencapai target sales yang ditetapkan perusahaan.

  • Membina hubungan baik dan komunikasi yang efektif dengan customer.

  • Secara aktif mencari prospek customer baru.

Benefit

BPJSTunjangan transportasiUang makanGaji PokokCuti tahunan

Hari Kerja

Senin - Jumat

Jam Kerja

08:00 - 17:00

Tentang Perusahaan

PT Indolakto Distribusi

PT Indolakto Distribusi

FMCG

PT INDOMILK was established in 1967 as a form of foreign investment to produce sweetened condensed milk in a modern way for Indonesian. In 1986, PT INDOMILK gained the PMDN status after undergone several transformation in technology and capital. In April 2008, to enhance corporate synergies, PT. Australia Indonesian Milk Industries (PT. INDOMILK), PT. Indomurni Dairy Industries, PT. Ultrindo, PT. INDOLAKTO, and PT. Indoeskrim merged into a single business entity known as PT. INDOLAKTO. As one of the largest dairy product manufacturers in Indonesia, PT. INDOLAKTO produces popular brands such as INDOMILK, Cap Enaak, Tiga Sapi, Orchid Butter, and Indofood Ice Cream. Our product range includes powdered milk, various types of liquid milk (UHT, sterilized bottled/can, pasteurized), sweetened condensed milk, butter, and ice cream.

Lihat detail profil