Logo Kitalulus

Detail Pekerjaan

lokasi

Jakarta Utara, DKI Jakarta

requirment

KontrakKerja di kantor

salary

Rp 4.000.000 - Rp 4.901.798

Terakhir diperbarui pada 15 Oktober 2024

education

Pendidikan

Minimal SMA/SMK/Sederajat

gender

Jenis Kelamin

Laki-Laki

age

Usia

Maksimal 22 Tahun

experience

Pengalaman

Minimal 1 Tahun

Pekerjaan ini membutuhkan

checkKeahlian KeamanancheckKeamanancheckKeamanan LingkungancheckKeamanan Fisik AreacheckKeamanan Minyak

Deskripsi Pekerjaan

Kualifikasi Pekerjaan :

  1. Laki-laki

  2. Usia Maksimal 22 Tahun

  3. Pendidikan Min. SMA/SMK/Sederajat

  4. Tinggi Badan Min. 168 cm

  5. Berat Badan Min. 58 kg

  6. Berpengalaman sebagai security/bidang keamanan

  7. Memiliki attitude dan komunikasi yang baik dan mampu bekerja secara tim dan individu 

  8. Jujur, disiplin dan bertanggungjawab terhadap pekerjaan

  9. Penempatan di Jakarta / Tangerang

  10. Dapat bergabung segera

Benefit

BPJSGaji PokokCuti tahunanTHR

Hari Kerja

Senin - Sabtu

Jam Kerja

06:00 - 14:00

Tentang Perusahaan

PT Benzine Indonesia Perkasa

PT Benzine Indonesia Perkasa

Minyak, Gas dan Petroleum

PT Benzine Indonesia Perkasa adalah sebuah perusahaan pemilik dan pengelola SPBU yang bekerjasama dengan Pertamina Indonesia. Benzine juga menjadi perusahaan pertama yang menerapkan Sistem SPBU Self-Service (SPBU Swalayan) di Indonesia. Peresmian SPBU Full Self-Service pertama milik Benzine yang berlokasi di SPBU 34-15815 CBD Gading Serpong, Tangerang, dilakukan oleh Direktur Pemasaran dan Niaga saat itu, Bpk. Djaelani Soetomo, pada tanggal 8 Desember 2011. Kini 15 Lokasi SPBU Benzine Grup yang tersebar di area DKI Jakarta dan Tangerang telah berhasil menerapkan sistem Self-Service. Setelah melewati proses edukasi yang cukup panjang dan bertahap, masyarakat pun mulai merasakan dampak positif dari penerapan sistem Self-service ini, misalnya waktu transaksi menjadi lebih cepat dan berkurangnya jumlah antrian kendaraan di SPBU. Sementara bagi para pengelola SPBU, sistem ini membuat alokasi SDM menjadi lebih efektif dan efisien, karena diperlukan 1 petugas saja untuk setiap Filling Station

Lihat detail profil