Logo Kitalulus

Detail Pekerjaan

Olympic Furniture Group

Social Media Specialist

Olympic Furniture Group

lokasi

Kota Surabaya, Jawa Timur

requirment

Full-TimeKerja di kantor

salary

Rp 5.000.000 - Rp 5.500.000

Terakhir diperbarui hari ini

education

Pendidikan

Minimal S1

gender

Jenis Kelamin

Tidak ada ketentuan

age

Usia

Maksimal 35 Tahun

experience

Pengalaman

Minimal 1 Tahun

Pekerjaan ini membutuhkan

checkAdobe PhotoshopcheckAdobe IllustratorcheckAdobe PremierecheckAdobe Premiere ProcheckFigma

Deskripsi Pekerjaan

Tanggung jawab :

  • Meningkatkan engagement di sosial media, website dan online market

  • Melakukan analisa insight dan trend di sosia media, website dan online market

  • Supervisi dan menciptakan konten yang sesuai dengan kebutuhan market

  • Berkolaborasi dengan KOL, brand dan komunitas

  • Menjalin hubungan baik dengan customer dengan membalas komen atau pesan yang masuk di online platform

Kualifikasi :

  • Min S1 in Digital Marketing, Ilmu komunikasi, dan atau jurusan yang berhubungan dengan posisi yang sedang dicari

  • Memiliki pengalaman 1 tahun sebagai social media specialist di digital agency, mattress atau online market

  • Memahami proses kolaborasi dengan KOL, brand atau komunitas dan teknik marketing

  • Memahami trend di online market

  • Mampu menggunakan Adobe software and Figma/capcut akan menjadi nilai tambah

  • Mampu bertanggung jawab, berkomunikasi dengan baik, kritis, inovatif dan dapat manage waktu dengan baik

  • Mampu bekerja secara individual dan dalam tim

  • Baik dalam manage waktu

    Penempatan : PT. Graha Multi Bintang - Head Office, Jl. Mutiara Tambak Langon no. 2, asemrowo, surabaya.

Benefit

BPJS

Hari Kerja

Senin - Jumat

Jam Kerja

08:00 - 17:00

Tentang Perusahaan

Olympic Furniture Group

Olympic Furniture Group

Manufaktur dan Produksi

Olympic Group adalah sebuah perusahaan bisnis berskala internasional pencipta knocked - down furniture pertama di Indonesia. PT. Graha Multi Bintang sebagai holding company dari Olympic Group, saat ini membawahi lebih dari 30 Unit Bisnis Manufaktur dan Distribution Channel yang tersebar di berbagai kota di Indonesia. Selama lebih dari 30 tahun Olympic Group memproduksi furniture berkualitas dengan berbagai bendera mereknya, yaitu : Bernini, Olympic Premium, Olympic Furniture, Procella Spring Bed, Procella Sofa, Olymplast Plastic Furniture, dan Frontline Office Furniture. Berbagai penghargaan telah berhasil diraih Olympic Group, diantaranya: Top Brand Award 2020Solo Best Brand Index tahun 2011Indonesia Most Admired Companies (IMAC) Award 2012Indonesia Best Brand Award (IBBA) 2011 didalam kategori FurniturePenghargaan ICSASNI Awarddll Note: Hati-hati! Olympic Group tidak memungut biaya apapun dalam proses recruitment!

Lihat detail profil