Logo Kitalulus

Detail Pekerjaan

lokasi

Jakarta Selatan, DKI Jakarta

requirment

KontrakKerja di kantor

salary

Rp 4.700.000 - Rp 5.500.000

Lowongan sudah ditutup

education

Pendidikan

Minimal S1

gender

Jenis Kelamin

Perempuan

age

Usia

Tidak ada ketentuan

experience

Pengalaman

Minimal 1 Tahun

Pekerjaan ini membutuhkan

Tidak ada ketentuan

Deskripsi Pekerjaan

1. Memfasilitasi penyusunan dan pembaharuan job analysis, job description dan job specification; 2. Melaksanakan kegiatan rekrutmen dan seleksi calon karyawan sesuai dengan kebutuhan dan Man Power Planning perusahaan; 3. Mengelola pelaksanaan pelatihan dan pengembangan karyawan untuk meningkatkan kompetensi SDM dan pemenuhan target jam pembelajaran; 4. Mengelola pelaksanaan penilaian kinerja karyawan di perusahaan; 5. Mengelola pelaksanaan kegiatan perpanjangan kontrak karyawan; 6. Mengelola pelaksanaan kegiatan pengangkatan karyawan tetap; 7. Melaksanakan pengelolaan kegiatan HRBP; 8. Mengelola kompensasi dan benefit sesuai ketentuan yang berlaku; 9. Mengelola sistem informasi SDM serta aplikasi HRIS; 10. Melakukan administrasi dan mengelola dokumen terkait SDM; 11. Melakukan koordinasi dengan holding, cabang, serta grup anak dan afiliasi perusahaan dalam rangka pengelolaan dan pengembangan SDM.

Benefit

Hari Kerja

Senin - Jumat

Jam Kerja

08:30 - 17:30

Tentang Perusahaan

PT Mitra Dagang Madani (PNM Group)

PT Mitra Dagang Madani (PNM Group)

Pemasaran dan Penjualan

PT Mitra Dagang Madani merupakan afiliasi perusahaan dari PT Permodalan Nasional Madani (PNM) yang bergerak dalam bidang perdagangan (Sewa, Trading House, dan Pemberdayaan UMKM dalam sebuah platform applikasi FMCG).

Lihat detail profil